Istilah memahami
mengandung makna bukan sekadar mengetahui, tetapi mampu menjelaskan, menilai, menganalisis,
bahkan menyintesiskan berbagai karakteristik diri. Karakteristik diri yang
perlu dipahami karena erat kaitannya dengan karir masa depan adalah
karakteristik fisik, kamampuan dasar umum (IQ), kemampuan dasar khusus (bakat),
minat, dan prestasi (achievement).